-->

Rangkuman IPA materi IPA

Adaptasi mahluk hidup

Mahluk hidup beradaptasi dengan lingkungan untuk bertahan hidup.

ada 2 bentuk adaptasi hewan yaitu adaptasi tingkah laku dan adaptasi bentuk tubuh. 

contoh : 

Bebek memiliki kaki berselaput untuk dapat berjalan di tempat berlumpur.

Perkebangbiakan hewan terbagi menjadi 3 yaitu .. 
Ovivar = dengan cara bertelur

  • Contoh : ayam, bebek, buaya 
  • Ciri-cirinya : tidak memiliki daun telinga

Vivivar dengan cara melahirkan

  • Contohnya : kucing, anjing, kambing, kuda
  • Ciri-cirinya adalah memiliki daun telinga, menyusui dll

Ovivivar = dengan cara melahirkan dan bertelur

  • contohnya = kuda laut, Hiu, kadal, ikan dan ular 

 

Metamorphosis terbagi menjadi 2
Metamorphosis sempurna dan metamorphosis tidak sempurna
Contoh metamorphosis sempurna adalah …
katak dan kupu-kupu 


Perubahan energy listrik

  • Setrika = perubahan energy listrik menjadi energy panas
  • Rice coocer = perubahan energy listrik menjadi energy panas
  • Solder = perubahan energy listrik menjadi energy panas
  • Kipas angina = perubahan energy listrik menjadi energy gerak

Sifat cahaya

1. Dapat di pantulkan
contoh pantulan cahaya senter ke cermin.

2. Dapat dibiaskan
contoh :Pensil, paku, bolpoin tampak patah ketika dimasukkan dalam gelas berisi air jernih.

3. Dapat di uraikan
Contoh : Air sabun yang ditiup akan menghasilkan gelembung balon yang berkilauan ketika terkena 
sinar matahari.

4. Dapat merambat lurus




Rantai makanan


Produsen – konsumen 1 konsumen 2

Profusen adalah tumbuhan – konsumen 1 adalah hewan herbivore atau pemakan tanaman dan konsumen ke 2 adalah karnivora pemakan daging. Konsumen ke 3 bisa jadi hewan karnivora lain dan hewan pada puncak rantai makanan yang tidak dimangsa bila mati akan di urai oleh bakteri pengurai yang nantinya bakteri pengurai itu akan membantu tanah menjadi subur agar tanaman bisa tumbuh. Itulah salah satu bentuk rantai makanan

sumber : pelajaran.co.id

penjelasan 

padi à dimakan tikus -à dimakan ular à dimakan elang à diuraikan bakteri pengurai


Perubahan pada masa puber

Laki laki

  • 1.    Dada membidang,
  • 2.    Tumbuh jakun
  • 3.    Tumbuh kumis
  • 4.    Tumbuh rambut halus di ketika dan kemaluan
  • 5.    Suara membesar

Perempuan

  • 1.     Menstruasi
  • 2.     Suara menjadi melengking
  • 3.     Pinggul membesar
  • 4.     Tumbuh payudara
  • 5.     Tumbuh rambut halus di ketika dan kemaluan

Sikap yang harus dilakukan saat masa pubertas

  • mendengarkan nasihat orang tua
  • beribadah kepada Allah SWT
  • menjaga kesehatan alat reproduksi dengan benar


Perlindungan hewan

1.etika cicak terancam maka dia akan memutuskan ekornya disebut dengan kemamuan autotomi

2. Bunglon memiliki kulit yang dapat berubah warna sesuai dengan lingkungan atau disebut dengan kemampuan mimikri

3. Cumi-cumi menyemprotkan tinta untuk melindungi diri dari musuh


Sistem pencernaan manusia 
1. Lambung menghasilakn asam lambung untuk membunuh bakteri dalam makanan

Cara menghemat energy listrik
  • Mengganti lampu pijar yang biasa digunakan dengan lampu LED
  • Menggunakan air secukupunya
Rangkaian listrik terdiri dari rangkaian listrik pararel, seri dan campuran.

Bagaimana rangkaian listrik bisa sampai ke rumah – rumah ?
Pembangkit listrik-penaik tegangan-saluran transmisi-saluran distribusi-pelanggan

Benda isolator dan konduktor 
Konduktor adalah benda yang dapat menghantarkan listrik, isolator adalah benda yang tidak dapat menghantarkan listrik

Contohnya: tembaga, perak, aluminium, paku, karbon, klip kertas, uang logam
Contohnya : Plastik, kaca, karet busa.


Pelestarian lingkungan 
Penggunaan pestisida sangat berpengaruh terhdap pencemaran dan penurunan unsur hara dalam tanah

Kegiatan manusia yang bertujuan mencegah atau mengurangi terjadinya erosi dan tanah
longsor di lahan miring maupun lereng pegunungan adalah dengan membuat terasering atau sengkedan dan reboisasi

Benda magnetis
benda yang dapat di tarik oleh magnet 
peniti, jarum, dan klip besi

Benda non magnetis
benda yang tidak dapat ditarik magnet 
Kayu, plastic

Cara membuat magnet
gambar 1                         gambar 2           gambar 3 

cara 1 : menggosok 
gosokan magnet satu arah dan ulangi sampai logan menjadi magnet 
cara 2 : induksi
tempelkan magnet pada benda logam dibawahnya maka benda di bawah akan menarik benda magnetik di bawahnya 
cara 3 : elektromagnetik 
Liliti besi atau baja dengan kawat penghantar yang dialiri arus DC dari batu baterai


Energy alternative
ada sumber daya yang dapat di perbaharui cotnohnya : panas matahari, air, angin,
ada sumber daya alam yang tidak dapat diperbaharui contohnya : minyak bumi, barang tambang

energi alternatif adalah energi pengganti. energi alternatif adalah energi dari sumber daya alam yang tidak akan habis contohnya cahaya matahari, angin, air dan sebagainya.
Angin, biogas, panas matahari


Susunan planet dalam tata surya adalah

Merkurius, venus, bumi, mars Jupiter, saturnus, Uranus, neptunus,

  1. Merkurius, (planet paling dekat dengan matahari)
  2. venus,
  3. bumi, (planet tempat tinggal manusia)
  4. mars (planet merah)
  5. Jupiter, (planet terbesar)
  6. saturnus, (planet memiliki cincin
  7. Uranus,
  8. neptunus,
Planet dalam : Merkurius, venus, bumi, mars

Planet luar : Jupiter, saturnus, Uranus, neptunus,

Bunyi 
Sifat Bunyi
Bunyi memiliki sifat dapat berpindah dari tempat satu ke tempat lain dengan cara merambat melalui media tertentu. Selain itu bunyi juga dapat dipantulkan dan diserap.
  • Bunyi Dapat Merambat Pada Zat Padat, Zat Cair, dan Gas
  • Bunyi Dapat Diserap dan Dipantulkan
  • Bunyi Pantul Memperkuat Bunyi Asli
  • Bunyi Termasuk Gelombang Longituginal
Bunyi paling cepat merambat pada benda gas (udara)






Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel