-->

rangkuman belajar untuk PAS tema 5 kelas 6

PPKN 
- Kergaman jenis wirausaha di masyarakat hrus kita hargai. Keberagaman yang ada memberikan kesempatan untuk saling menghargai.
- Karena keragaman kegiatan kewirausahaan memiliki dampak positif yautu menambah pendapatan masyarakat, menambah kesejahtraan keluarga. Menambah lapangan pekerjaan. 
- Contoh kegiatan wirausaha seorang siswa adalah Ahmad menjual es mambo yang ia buat sendiri di rumah dan dijual di sekolah. 


- Contoh sikap yang harus dimiliki seorang wirausaha agar menjadi sukses satu kreatif inovatif pantang menyerah.

- Tujuan memperkenalkan wirausaha kepada anak kecil agar anak tersebut tumbuh menjadi pribadi yang mandiri.

- Walaupun berkali-kali Ahmad gagal dalam berjualan tapi dia tetap berusaha mental tersebut adalah mental untuk pantang menyerah.

- Jika ada teman yang ingin berwirausaha dalam bidang yang sama dengan kita sikap kita seharusnya adalah mendukung dan memberikan dorongan semangat


Bahasa indonesia 
Formulir umumnya memuat data data identitas diri yang bersifat umum
Supaya pengisian formulir tidak terjadi kesalahan maka pada formulir diberikan petunjuk pengisian. 

Jenis formulir 
  • Formulir pendaftaran (lembaran isian tetang informasi pendaftaran)
  • Formulir daftar riwayat hidup
  • Formulir lomba
  • Formulir pengiriman barang. (Terdiri dari informasi penerima dan pengiriman barang)

  • Daftar riwayat hidup adalah data yang berisi tentang informasi diri seseorang.
  • Salah satu ciri daftar riwayat hidup yang hidup yang baik dan benar adalah dibuat dengan jelas supaya mudah dibaca dan dipahami.
  •  Tujuan pembuatan daftar riwayat hidup adalah agar kita dapat mengetahui informasi tentang
  • seseorang.
  •  Jenis data yang harus diisikan saat melakukan transfer uang melalui bank adalah nomor rekening yang dituju.
  •  Penggunaan formulir dalam kehidupan sehari-hari contohnya pendaftaran anggota baru perpustakaan sekolah.
  •  Pendaftaran untuk melanjutkan sekolah ke jenjang selanjutnya dll. 
  • Identitas Formulir Terdiri dari 
Nama lengkap : Rama Subagja 
Tanggal lahir : 12 Desember 1991
Alamat tempat tinggal : Jalan Palabuhanratu KM 24 No 33 Desa Bantargadung Kecamatan Bantargadung Kabupaten Sukabumi 
Pekerjaan : Guru

IPA 
Magnet dapat menarik benda benda yang mengandung unsur logam. 

Magnet memiliki dua kutub yaitu kutub utara dan kutub selatan. Kutub sejenis apabila di dekatkan akan saling tolak menolak. Jika kutub yang tidak sejenis maka akan saling tarik menarik 


Kutub magnet menikiki daya tarik paling kuat, berada d ujung magnet, dan diberi simbol S dan U. 
Arah jarum kompas selalu menunjuk arah utara dan selatan karena pengaruh medan magnet. 

Bentuk magnet 

.

Benda yang dapat di tarik oleh magnet disebut magnetis. 
Benda yang tidak dapat di tarik oleh mahnet di sebut non magnetif. 

cara membuat magnet 

Manfaat magnet dalam kehidupan adalah untuk pengeras suara, untuk mengambil paku-paku yang ada di jalan, dll

IPS 
ASEAN merupakan organisasi negara- negara asia tenggara. 

Logo ASEAN
arti dari lambang ASEAN adalah: Lambang ASEAN melambangkan stabil damai, bersati dan dinamis. Warna lambang biru, merah putih dan kucing mewakili warna utama dari lambang semua di negara anggota ASEAN. - Warna biru melambangkan kedamaian dan stabilitas. 

Nama-nama menteri ASEAN yang mendatangkan deklarasi Bangkok.

 

  • Kerjasama ASEAN dalam bidang ekonomi salah satunya adalah mempermudah kegiatan ekspor dan impor 
  • Kegiatan mendatangkan orang atau membeli barang dari luar negeri disebut dengan impor
  • Kegiatan mengirimkan barang ke luar negeri disebut dengan ekspor.

Bentuk kerjasama ekonomi ASEAN adalah terbukanya kesempatan kerja di negara-negara Asean dampak positif dari adanya kerjasama tersebut adalah mengurangi jumlah pengangguran di Indonesia.

Dalam menghadapi masyarakat ekonomi ASEAN maka Indonesia harus meningkatkan kualitas produk dan sumber daya manusia.

Dampak positif dari adanya pameran budaya ASEAN bagi perekonomian yaitu peningkatan pendapatan devisa negara.

 

Sbdp 

Reklame adalah gambar yang disertai kata-kata menarik yang salah satunya bertujuan untuk menawarkan suatu barang kepada masyarakat.

Jenis reklame 
Reklame komersil contohnya reklame menjual suatu produk. 

Reklame nonkomersial contohnya 
Reklame yang berisikan ajakan untuk membayar pajak. 

Jenis reklame : 
poster , bilboard, banner, spanduk, logo, buklet dll 

Tujuan dari pembuatan poster antara lain media untuk mempublikasikan sebuah informasi kepada masyarakat


Pesan pada poster harus d sampaikan dengan bahasa yang mudah d pahami. Menggunakan kaya kata yang singkat , jelas dan menarik.

Ciri-ciri poster komposisi yang terdiri atas huruf dan gambar, menggunakan bahasa singkat jelas dan tidak racun mampu menarik minat khalayak.


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel