-->

materi IPA kelas 6 semester 1 otot



Pada pertemuan sebelumnya kita membahas mengenai salah satu penyusun sistem gerak tubuh pada manusia yaitu tentang rangka kali ini kita akan belajar mengenai otot pada pertemuan kedua ini kita akan membahas mengenai otot. 

Otot disebut juga sebagai alat gerak aktif karena ototlah yang menghasilkan gerakan dalam tubuh ketika otot berkontraksi atau berelaksasi mereka menarik atau mendorong tulang-tulang rangka yang menyebabkan tubuh bergerak otot juga memberikan kekuatan dan fleksibilitas yang diperlukan untuk berbagai aktivitas seperti berjalan, berlari dan mengangkat benda 

Berikut ini adalah jenis otot ciri-cirinya dan tempat otot serta cara kerjanya 

Nomor satu otot lurik bentuknya memanjang dan silindris memiliki banyak inti sel di bagian tepi tempat ototnya melekat pada rangka dan cara kerjanya gerakannya disadari bersifat cepat tidak teratur dan mudah lelah 

Nomor 2 otot polos bentuknya gelondong dengan ujung yang meruncing memiliki satu inti sel letaknya di tengah tempat ototnya adalah alat-alat tubuh bagian dalam seperti lambung dan usus secara kerjanya adalah gerakannya tidak disadari lambat namun teratur dan tidak mudah lelah 

Otot jantung bentuknya silindris bercabang membentuk anyaman banyak inti sel terletak di tengah-tengah sel tempat ototnya adalah jantung cara kerjanya adalah gerakannya tidak disadari lambat namun teratur, tidak mudah lelah 
Pernahkah kamu merasakan detak jantungmu yang cepat setelah berolahraga ataukah kamu bahwa kerja jantung tergolong pada gerak tidak sadar Hal ini karena jantung terdiri atas otot jantung yang bergerak secara otomatis dan tidak mudah lelah saat berjalan menulis bahkan ketika tidur kita tidak dapat merasakan gerakan jantung padahal jantung terus-terus memompa darah bayangkan bagaimana hidup kita jika jantung dibuat dari otot lurik yang setiap gerakannya dapat disadari tentu saja kita tidak akan dapat tidur dan melakukan aktivitas lainnya dengan nyaman oleh karena itu sudah sepatutnya kita selalu bersyukur atas segala anugerahnya Tuhan telah menciptakan seluruh organ tubuh dengan sempurna. 

LKPD : dalam proses 
Soal Latihan : dalam proses 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel