tahap belajar excel
Untuk tahap beginner
Yang pertama adalah kenali tampilan Excel
Excel memiliki menu dan toolbar yang memberikan akses ke berbagai perintah dan fitur.
Pahami tentang lembar kerja yang terdiri dari sel-sel yang membentuk baris dan kolom.
Level basic
Untuk level basic setelah mengenal fitur-fitur dan tools yang digunakan coba buatlah tabel sederhana
Gunakan beberapa formula dasar untuk menghitung seperti sum, dan simbol aritmatika
Manfaatkan fitur-fitur seperti format Cell dan filter.
Intermediate 1
Bikin chart sederhana
Setelah mengenal tabel sederhana coba buat infografik yang berbentuk dashboard sederhana
Jangan lupa pelajari formula sumif countif ataupun absolute Cell
Mulai pelajari beberapa formula logika karena hal tersebut dapat membantu pembuatan informasi yang ingin didapat dalam sebuah infografik
Intermediate 2
Bikin dashboard
kamu sudah masuk tahap intermediete 2 buatlah beberapa kondisi dengan conditional formatting untuk informasi yang disampaikan di atas contoh jika omset turun maka data berwarna merah
Mulai coba gunakan fitur-fitur seperti text to coloum, data validation untuk mempercepat pekerjaan . Namanya dashboard pasti datanya penting kunci data sobat dengan protect
Advance
Pada tahap advance ini kita usahakan untuk bikin pivot tabel
Kamu sudah bisa menggunakan beberapa formula, jika datamu makin banyak coba pahami beberapa fitur yang ada di pivotable belajar formula index match, vlookup, hlookup, formula if, pahami juga penggunaan formula tersebut dan coba kombinasikan dengan beberapa fitur yang sudah sobat pelajari
Untuk mempermudah langkah-langkah belajar kamu bisa memfollow excel.indonesia