soal ulangan harian tema 6 sub 2 kelas 6 semester 2
Hallo bapak dan ibu guru- atau adik-adik yang berbahagia.
kali ini masoyit akan membagikan soal untuk ulangan harian dan soal ini juga bisa menjadi referensi untuk soal UTS/PTS.
soal yang akan diberikan adalah berebentuk pilihan ganda, isian dan essay.
untuk jumlah pilihan ganda adalah 15, isian 10, essay 5
berikut contoh soal :
Soal Tematik Kelas 6 Tema 6 Subtema 2 Dan Kunci
1. Hak-hak warga negara Indonesia ditentukan dalam ….
a. Pancasila
b. UUD 1945
c. Akta kelahiran
d. Garuda Pancasila
untuk yang ingin mendownload lengkap ada pada link yang tersedia di akhir postingan.
2. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Setiap warga negara memiliki kedudukan yang sama dimata hukum
2. Setiap warga negara yang miskin berhak atas kehidupan yang layak
3. Setiap warga negara berhak memperoleh pendidikan dan pengajaran
4. Setiap warga negara yang kaya yang boleh mengemukakan pendapat
Pernyataan yang benar ditunjukan oleh nomor…
a. 1 dan 2
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 dan 4
5. Perhatikan paragraf berikut!
Setiap warga negara memiliki hak untuk mendapat perlindungan hukum dari negara. Misalnya, kita berhak mendapatkan perlindungan hukum ketika menjadi saksi perkara hukum. Perlindungan hukum juga berhak kita dapatkan atas kekayaan intelektual seperti hak cipta. Contohnya, penulis dan penerbit memiliki hak cipta atas buku yang diterbitkan.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah ….
a. hak menjadi saksi perkara hukum
b. hak mendapatkan buku yang diterbitkan
c. hak cipta sebagai hak kekayaan intelektual
d. hak warga negara untuk mendapatkan perlindungan hukum
7. Perhatikan tabel hasil pengamatan berikut!
Berdasarkan hasil pengamatan pada tabel di atas, orang tersebut berada pada masa ….
a. anak-anak
b. remaja
c. dewasa
d. lansia
8. Berikut ini yang bukan ciri fisik pada masa pubertas adalah ….
a. suara mulai berubah
b. kekuatan otot menurun
c. keringat bertambah banyak
d. mulai tumbuh rambut halus di tempat tertentu
10. Menyelenggarakan ajang festival budaya merupakan salah satu peran … dalam menjaga keragaman budaya.
a. setiap individu
b. setiap kelompok
c. masyarakat
d. pemerintah
11. Indonesia dapat merdeka berkat jasa ….
a. PBB
b. presiden
c. pahlawan
d. penjajah
12. Daerah pusat perbatikan di Kabupaten Bantul adalah ….
a. Sewon, Pundong, Imogiri
b. Pajangan, Pandak, Imogiri
c. Samas, Pandakan, Pundong
d. Sewon, Pandak, Srandakan
13. Perhatikan gambar berikut.
Tarian daerah pada gambar di atas berasal dari ….
a. Jawa Barat
b. Sulawesi Selatan
c. Kalimantan Timur
d. Sumatera Utara
14. Perhatikan gambar berikut.
Nama tarian pada gambar di atas adalah ….
a. Tari Kandangan
b. Tari Rantak
c. Tari Gambyong
d. Tari Remo
Isian Soal Tema 6 Kelas 6 Kurikulum 2013 Revisi 2018
1. Pemenuhan hak dan kewajiban harus dilaksanakan secara ….
2. Mendapatkan kasih sayang orang tua merupakan hak ….
3. Kata kunci sebuah paragraf dapat berupa kata atau ungkapan yang berisi ….
4. Perhatikan paragraf berikut!
Uraian Soal Tema 6 Kelas 6 Menuju Masyarakat Sejahtera
1. Apa tujuan partisipasi warga negara dalam pemilu?
2. Perhatikan paragraf berikut!
Tari tunggal dapat dibedakan menjadi tari tunggal tradisional, ritual, dan kreasi baru. Tari tunggal tradisional merupakan tari yang menjadi ciri khas suatu daerah. Tarian tunggal tradisional biasanya dipentaskan pada acara pesta rakyat. Tari tunggal ritual merupakan tari yang dipentaskan pada upacara adat di suatu daerah. Sementara itu, tari tunggal kreasi baru merupakan tari pengembangan gerakan tari tradisional. Gerakan tari kreasi diciptakan oleh seorang koreografer.
untuk mendownload soal diatas SECARA LENGKAP silahkan KLIK DISINI