-->

Prediksi Soal TIU analisis SKD CPNS 2019


Analisis merupakan salah satu sub dari materi TIU untuk kemampuan verbal.
sebenarnya soal ini akan terasa mudah jika kita mengerjakannya secara santai.
meski dibilang mudah, pengalaman tahun lalu dimana banyak orang merasa kewalahan karena soal yang disajikan dengan panjang sekali.

trik untuk analisis, adalah gunakan kertas untuk membuat gambaran / visualisasi.

berikut ini, saya akan berikan soal, yang mirip dengan soal di tahun 2018 dalam hal bentuk. semoga bisa menjadi bahan untuk kamu latihan dan gambaran.
pelajarilah soal ini karena nantinya saya yakin akan berguna, soal yang muncul untuk analisis bisa 3-4 nomer. bahkan di tahun ini saya rasa bisa lebih sebab, sekarang jumlah tiu sudah 35 soal berbeda dengan tahun 2018 yang berjumlah 30.

berikut ini

Prediksi Soal TIU analisis SKD CPNS

1. 
Asih, Bima, Cecep, Dedy dan Entin secara acak memiliki kesukaan terhadap olahraga futsal, voli, tenis, badminton, dan basket.
Tiga dari mereka menyukai futsal.
Masing-masing darikelima anak itu menyukai dua olahraga yang berbeda. Tidak ada yang menyukaiFutsal juga menyukai tenis.
Entin menyukai tenis. Hanya Asih dan Bima yang menyukai badminton dan apa yang disukaioleh Dedy pastijuga disukaioleh Cecep.Bila Asih menyukai tenis, maka pernyataan yang  benar adalah…
A. Cecep menyukai tenis
B.Entin menyukai badminton
C.Bima menyukai futsal
D.Asih menyukai futsal
E.Bima menyukai basket


2.
Seorang calon direktur perusakaan merencanakan mengunjungi enam kota berikut. Jakarta, Kendari, Lamongan, Manado, Kupang dan Palembang, satu kali selama masa kampanye. Tim kampanye nya merencanakan jadwal perjalanan untuk calon direktur sebagai berikut.
-calon direktur dapat mengunjungiManado hanya jika ia telah mengunjungi Lamongan dan Kupang.
-calon direktur tidak dapat mengunjungi Kupang sebelummengunjungi Jakarta.
-Kota kedua yang dikunjungi direktur tersebut adalah Kendari.
Manakah dari urutan berikut iniyang dapat menjadi kunjungan calon direktur ke kota-kota tersebut?

A.Kendari –Jakarta –Lamongan–Kupang–Manado –Palembang
B.Jakarta –Kendari –Kupang–Lamongan–Palembang –Manado
C.Palembang –Kendari –Manado –Lamongan–Jakarta –Kupang
D.Lamongan–Kendari –Palembang –Kupang–Manado –Jakarta
E.Manado –Kupang–Kendari –Palembang -Lamongan-Jakarta



3.
Serealoat lebihberserat dari pada sereal jagung tetapi kurang berserat dari pada sereal dedak. Sereal jagung lebih berserat dari pada sereal beras tetapi kurang berserat dari pada sereal terigu.
Maka diantara kelima jenis sereal tersebut…
A. Sereal beras memiliki serat paling  tinggi
B.Sereal jagung memiliki serat paling rendah
C.Sereal jagung memiliki serat paling  tinggi
D.Sereal oat memiliki serat paling rendah
E.Sereal beras memiliki serat paling rendah

4.
Delapan konsumen F, G, H, J, K, L, M, dan N akan diwawancarai oleh peneliti. Sebelumwawancara dimulai, kedelapan orang tersebut akan dibagi dalam dua grup, yaitu grup 1 dan grup 2. Masing-masing grup terdiri dari4 konsumen. Pembentukan kelompok tersebut harus sesuai dengan kondisi berikut.
-F satu grup dengan J-G harus berbeda grup dengan M-Jika H di grup1 maka L harus di grup1 (dan sebaliknya)-Jika N di grup 2 maka G harus di Grup1 (dan sebaliknya) Keempatkonsumen yang mungkin di grup1 adalah…
A. F, H, L, dan M
B. F, J, K, dan L
C. F, G, K dan J
D. G, H, L dan M
E. G, K, H dan N


5. 
Sebagian A adalah B. Semua B adalah C dan semua C  adalah B. Semua C adalahD. Maka…
A.BeberapaB adalahbukan D
B.SemuaB bukan A
C.SebagianA adalahbagiandari D
D.Semua D adalah A
E.TidaksemuaB adalah D

pembahasan dapat kamu lihat DISINI
tips dan trik lain lolos SKD KLIK DISINI
 
Soal tiu yang muncul di CPNS 2018
Part 1 :
Part 2 
Part 3 


untuk buku / modul cpns lainnya silahkan KLIK DISINI
 
 temukan banyak info dan latihan soal lainnya di blog Masoyit

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel