-->

Soal Ulangan tema 2 subtema 3 kelas 6 terupdate 2019


soal-soal ulangan kurtilas revisi terbaru 2019 amat dicari oleh para guru sebagai referensi membuat soal atau anak-anak yang mencari sumber belajar dan berlatih menjawab soal. Untuk memperudah pencarian tersebut saya menyiapkan soal ulangan tema 2 dengan subtema 3 untuk kelas 6. hal ini dapat membantu anda sebagai guru dan para siswa untuk mudah dalam belajar dan mencari contoh-contoh soal kurikulum 2013 terbaru versi revisi. 

Soal Ulangan tema 2 subtema 3 kelas 6 terupdate 2019

PPKN
  1. kegiatan pesatuan dan kesatua yang menjadi ciri khas indonesia adalah melakukan 
  2. semua orang semestinya mendukung terwujudnya ... dan kesatuan bangsa 
  3. persatuan menyebabkan  suasana menjadi ... 
  4. sebutkan manfaat persatuan dan kesatuan bagi kesejahteraan masyarakat !
  5. mengapa persatuan dan kesatuan snagat penting ? 
Bahasa Indonesia

1. kata prokalamasi berarti ..
obat itu hanya bisa dibeli di apotik
2. bentuk baku dari kalimat diatas adalah ..
3. kata baku adalah kata yang sudah sesuai dengan ...
4. kata baku dari nasehat adalah ...
5. Susi Susanti adalah atlit bulu tungkis
penulisan kata bercetak miring merupakan kata ....

IPA
  1. sebutkan 3 jenis tanaman obat dan khasiatnya ! 
  2. sebutkan tanaman yang digunakan sebagai bahan sandang ! 
  3. tanaman kina dapat dimanfaatkan sebagai ... 
  4. tumbuhan yang mengatup saat disentuh adalah .. 
  5. apa yang dimaksud dengan hewan nokturnal ? 
IPS
  1. salah satu karakter yang harus kita miliki dan tiru dari sosok para pahlawan adalah ... 
  2. menjaga keutuhan NKRI  merupakan tugas dari ... 
  3. yang mengetik naskah proklamasi adalah ... 
  4. hasil pembangunan harus dirasakan oleh .. 
  5. sebutkan 3 kebijakan untuk mengatasi permasalahan ekonomi indonesia ! 
SBDP
  1. tari Jipen berasal dari .. 
  2. sebutkna unsur - unsur tari ! 
  3. tari indang termasuk jenis tari yang dimainkan secara .. 
  4. garis imajiner yang dilalui oleh penari disebut ... 
  5. sebutkan tarian yang berasal dari jawa barat ! 

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel